LOMBA PEMANFAATAN TANAH PEKARANGAN PKK KALURAHAN KARANGTENGAH
23 September 2021 14:45:10 WIB
Karangtengah SIDASAMEKTA : Karangtengah, 23 September 2021. Kamis (23/09/2021) PKK Kalurahan Karangtengah mengikuti Lomba Pemanfaatan Tanah Pekarangan (PTP). Antusian PKK dalam menyambut perlombaan ini sangat luar biasa. Pada kesempatan ini, Ibu Ketua PKK Kabupaten Gunungkidul, Diyah Sunaryanta dan ibu ketua PKK Kapanewon Wonosari beserta rombongan mengunjungi untuk menilai langsung ke padukuhan-padukuhan di Kalurahan Karangtengah yang ditunjuk sebagai sampel untuk perlombaan kali ini. PKK Kalurahan Karangtengah yang dipimpin oleh Ibu Sutarni, Ketua PKK Kalurahan Karangtengah menyambut team penilai dengan semangat yang luar biasa.
“Alhamdulillah perlombaan ini dapat berjalan dengan lancar, kami bersama ibu-ibu PKK menyiapkan untuk menyambut lomba Pemanfaatan Tanah Pekarangan ini sudah jauh-jauh hari, semoga kami mendapatkan nilai yang maksimal” Kata Ibu Sutarni, Ketua PKK Kalurahan Karangtengah.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Hari Pertama Tatap Muka PKBM Warga Kalurahan Karangtengah Sangat Antusias
- PAMONG KALURAHAN KARANGTENGAH SILATURAHMI DAN HALAL BI HALAL KE BEBERAPA MANTAN LURAH
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1445 H
- PELAKSANAAN SHOLAT IDUL FITRI 1446 H [2025], MASYARAKAT KALURAHAN KARANGTENGAH
- PENYALURAN BLT DD TAHUN 2025 KALURAHAN KARANGTENGAH
- PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN LIBUR LEBARAN (1446 H) KALURAHAN KARANGTENGAH
- Bimbingan dan Sosialisasi Perizinan Berusaha Berbasis Resiko dilaksanakan di Kalurahan Karangtengah