PPM UPK KECAMATAN WONOSARI PEDULI PENCEGAHAN COVID 19
11 April 2020 22:10:05 WIB
Karangtengah_SIDASA: Karangtengah, 11 April 2020 Pemerintah Desa Karangtengah mendapatkan Bansos dari PPM UPK Kecamatan Wonosari sebesar Rp. 11.900.000,- untuk penanganan pencegahan Covid-19 di Desa Karangtengah.
Pemerintah Desa Karangtengah dengan adanya bansos tersebut sangatlah terbantu. Untuk penanggulangan pencegahan COVID 19 tersebut.
Dana tersebut digunakan untuk :
- Pembuatan POSKO cegah COVID 19 Desa
- Operasional Posko
- Penyediaan Disenfektan untuk subsidi tingkat rt.
- Sosialisasi online dan keliling dll
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Hari Pertama Tatap Muka PKBM Warga Kalurahan Karangtengah Sangat Antusias
- PAMONG KALURAHAN KARANGTENGAH SILATURAHMI DAN HALAL BI HALAL KE BEBERAPA MANTAN LURAH
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1445 H
- PELAKSANAAN SHOLAT IDUL FITRI 1446 H [2025], MASYARAKAT KALURAHAN KARANGTENGAH
- PENYALURAN BLT DD TAHUN 2025 KALURAHAN KARANGTENGAH
- PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN LIBUR LEBARAN (1446 H) KALURAHAN KARANGTENGAH
- Bimbingan dan Sosialisasi Perizinan Berusaha Berbasis Resiko dilaksanakan di Kalurahan Karangtengah